Palangka Raya – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) menjadi tuan rumah kegiatan pengajian rutin dosen dan karyawan Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) yang dilaksanakan pada hari Rabu, 22 Januari 2025, bertempat di Ballroom Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UMPR. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh dosen, karyawan, serta civitas akademika UMPR. Dalam acara tersebut, selain pengajian...
Read More