Kurikulum

Fakultas Keguruan & Ilmu Pendidikan

FKIP UM Palangkaraya memiliki kurikulum yang dapat mendukung peserta didik menjadi seorang Sarjana Pendidikan yang cerdas dalam intelektual, Spritual, Emosional, Sosial yang beriman dan bertaqwa kepada Allah SWT. Untuk menjadikan lulusan sesuai dengan profil tersebut, maka standar kompetensi utama lulusan antara lain mampu menerapkan IPTEK yang berhubungan dengan metode pelaksanaan bidang pendidikan dan kependidikan, mampu merancang dan merencanakan pembelajaran dengan baik, Kurikulum program studi dilingkungan FKIP UM Palangkaraya telah berdasarkan yang telah ditetapkan pemerintah yaitu kurikulum KKNI. 

Text box item sample content